Koperasi Dongkrak Perekonomian Daerah
Sumber Gambar :Koperasi yang mengedepankan kegotongroyongan antar anggotanya mampu bertahan meski diterpa pandemi Covid-19. Bahkan, berdasarkan data Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Banten, ada koperasi di Banten yang justru tumbuh selama pandemi Covid-19.